Pengaruh Pajak Hotel Dan Pajak Reklame Terhadap Pendapatan Asli Daerah Kota Pematangsiantar (Studi Kasus : Badan Pengelolaan Keuangan Kota Pematang Siantar)


Article PDF :

Veiw Full Text PDF

Article type :

Original article

Author :

Tuahman Sipayung,Abdurrahmansyah

Volume :

3

Issue :

1

Abstract :

Penelitian ini bertujuan untuk melihat Pengaruh Pajak Hotel dan Pajak Reklame terhadap Pendapatan Asli Daerah Kota Pematangsiantar pada Tahun 2013 – 2018. Data – data yang digunakan dalam penelitian ini adalah (X1) Pajak Hotel, (X2) Pajak Reklame dan (Y) Pendapatan Asli Daerah dan Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Metode Regresi Linear Berganda. Berdasarkan hasil penelitian ini diketahui bahwa Pajak Hotel (X1) berpengaruh signifikan terhadap Pendapatan Asli Daerah Kota Pematangsiantar (Y). Pajak Reklame (X2) berpengaruh tetapi tidak signifikan terhadap Pendapatan Asli Daerah kota Pematangsiantar (Y). Pajak Hotel (X1) dan Pajak Reklame (X2) secara bersama – sama (simultan) berpengaruh terhadap Pendapatan Asli Daerah (Y)

Keyword :

Pajak Hotel, Pajak Reklame, Pendapatan Asli Daerah
Journals Insights Open Access Journal Filmy Knowledge Hanuman Devotee Avtarit Wiki In Hindi Multiple Choice GK