Pengaruh Pengeluaran Pemerintah, Produk Domestik Regional Bruto, Dan Upah Minimum Kabupaten / Kota Terhadap Inflasi Di Provinsi Sumatera Utara


Article PDF :

Veiw Full Text PDF

Article type :

Original article

Author :

Dwi Lestari,Pinondang Nainggolan,Darwin Damanik

Volume :

4

Issue :

1

Abstract :

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variabel pengeluaran pemerintah, Produk Domestik Regional Bruto Perkapita dan Upah Minimum Kab/Kota tarhadap inflasi di Sumatera Utara yatiu, Medan, Pematangsiantar, Sibolga, dan Padangsidempuan periode tahun 2016-2020. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode kuantitatif dan menggunakan model regresi data panel. Data yang digunakan adalah data sekunder yang diperoleh dari Badan Pusat Statistik (BPS). Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel pengeluaran pemerintah dan upah minimum Kab/Kota berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap inflasi di Provinsi Sumatera Utara. Sedangkan variabel Produk Domestik Regional Bruto Perkapita berpengaruh negatif dan signifikan terhadap inflasi di Provinsi Sumatera Utara

Keyword :

Inflasi, Pengeluaran Pemerintah, PDRB, Upah Minimum Kabupaten/Kota, Panel Data, Common Effect Model
Journals Insights Open Access Journal Filmy Knowledge Hanuman Devotee Avtarit Wiki In Hindi Multiple Choice GK